Untuk postingan kali ini aku akan bercerita tentang kunjunganku ke Universitas Gadjah Mada, tepatnya ke
Office of International Affair mereka. OIA UGM merupakan
the best international office di Indonesia. Mereka menangani segala hal yang berhubungan dengan urusan internasional seperti kerjasama, mahasiswa/dosen/peneliti/tamu asing,
outgoing mobility dan masih banyak lagi. FYI, t
otal mahasiswa asing di UGM pada tahun 2011 berkisar pada angka 1100 mahasiswa yang berasal dari 55 negara di dunia.
Soal sumber daya manusia, IOA digawangi oleh, ketua, deputy, dan 5 orang koordinator (Admission, permit, scholarship, development dan administration) yang didudukung oleh 10 administrator dan 15 Program Coordinator. Mereka juga sudah disokong oleh anggaran yang cukup besar untuk meng-cover biaya operasional, housing dan pengembangan staf.
|
Gedung Balairung |
|
ruang tamu Kantor IOA |
|
Dream: UGM Summer Programm |
|
service hours |
|
attention please |
|
administrator for permits' desk |
|
one of administrator desks |
|
administator desks |
I wish someday IOP would be as big as OIA, even bigger and better. Amin :)
Comments